Monday, February 11, 2008

Info Pameran Buku Bandung

Sahabat, saya dapat info tentang pameran buku di Bandung nih. Ini adalah jadwal pameran yang diselenggarakan oleh IKAPI dan Pemkot Bandung.
1. Pesta Buku Bandung: 29 Januari sampai 4 Februari 2008. Di Pameran ini saya beli:
1. Cinta di Rumah Hasan Al Banna oleh Muhammad Lili Nur Aulia
2. Yang Berjatuhan di Jalan Dakwah
oleh Fathi Yakan
3. Mendidik Anak Laki-laki oleh Adnan Hasan Shalih Baharits
4. Mendidik Anak Perempuan oleh Abdul Mun'im Ibrahim
5. Sirah Sahabiyah jilid 2 oleh Mahmud Al Mishri
6. Messidona, biografi Lionel Messi oleh Sigit Budi Prasetyo
2. Islamic Book Fair: 29 April sampai 5 Mei 2008
3. Pameran Buku Bandung: 30 Juli sampai 6 Agustus 2008
Saya belum dapat info tentang pameran yang diselenggarakan oleh institusi lain. Kalau Sahabat ada info, kirim infonya kesini ya. Ditunggu!
 

Once in my free time Copyright 2009 Sweet Cupcake Designed by faris vio Templates Image by vio's Notez